Notification

×

Iklan

Iklan

JOKOWI BUKA MUKTAMAR 1X PPP, MARIJAM THAWIL: SULUT SALAH SATU SONA PELAKSANAAN MUKTAMAR

Sabtu, 19 Desember 2020 | 03:48 WIB Last Updated 2020-12-18T19:48:35Z

 




MANADOKOMENTAR- Presiden RI Jokowidodo(Jokowi) secara resmi membuka muktamar ke 1X Partai Persatuan Pembangunan(PPP).


Pembukaan secara virtual melalui viďio conference tersebut dipusatkan dikota Makasar dan disaksikan peserta dari berbagai daerah, termasuk sona wilayah yang meliputi Sulawesi Utara, Maluku Utara, Sulteng dan Gorontalo.




Dalam pidato politik Jokowi mengajak PPP untuk bersatu membangun negara kesatuan Republik Indonesia(NKRI)



" Saya mengajak PPP untuk menjaga kerukunan dan membangun bangsa Indonesia menuju kejayaan dan kemakmuran bangsa" Ungkapnya.




Sementara itu di Sulawesi Utara, Wasekjen PPP Marijam Thawil, mengungkapkan Mukhtar PPP dilaksanakan sesuai zonasi, dan Kota .Manado  ditunjuk menjadi tuan rumah dan menjadi salah satu dari sepuluh sona yang ditetapkan dalam Rakernas,




" kesepuluh sona tersebut diantaranya Kota Manado, Makasar, Banten, Surabaya, Semarang, Medan, Palembang, Balikpapan, Bogor, dan Serang," Kata Marijam Wasekjen PPP, kepada sejumlah Media jumat, 18/12.2020.




Di jelaskan Marijam sona Manado dipusatkan di hotel aryaduta, 18-21 desember 2020 dan pelaksanaan berjalan baik, dan masuk acara teknis pembahasan, selanjutnya dalam muktamar ke 1X saat ini ikut beberapa kandidat untuk memperebutkan kursi ketua Umum PPP




" dalam muktamar 1X  muncul beberapa kandidat untuk merebut Ketua Umum PPP Plt, Ketua Umum PPP Suharso Monoarfa, Wakil Gubernur jawa tengah, kedua figur sangat layak sebagai Calon Ketua Umum," Sebut Marijam Thawil




Peliput(Johny V)





×
Berita Terbaru Update