Notification

×

Iklan

Iklan

JABAT DIRUT PT AIR MANADO. KARINDA, HARI INI RESMI BEROPERASI AIR ISI ULANG.

Selasa, 25 Agustus 2020 | 18:26 WIB Last Updated 2020-08-27T12:17:11Z


MANADO KOMENTAR - Pergantian dan Pergeseran Jabatan di tubuh PT Air Manado sekaligus dirangkaikan dengan launchingnya pengoperasian Air isi ulang.

Kegiatan ini berlangsung di samping halaman kantor PT Air Manado yang turut dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kota (Sekdakot) Manado Micler Lakat, SH.MH. Selasa (25/8/2020)

Pergantian jabatan Direktur Utama (Dirut) sebelumnya dijabat 10 Tahun oleh Ir. Otniel Kojansow secara resmi bergeser kepada James Karinda, SH.MH.

Jems Karinda sendiri sebelumnya memegang jabatan di PT Air Manado sebagai Direktur Umum (Dirum).

Sementara jabatan Dirum dijabat oleh Kabag Keuangan dan jabatan Direktur Teknik masi tetap dijabat oleh Yan Wawo.

Sesudah acara seraterimah jabatan di tubuh PT Air Manado. Dirut James Karinda bersama Sekdakot Manado Micler Lakat, saat itu juga
di launching dan resminya beroprasi air isi.

"Karinda menyatakan,  sebelum beroprasi, karyawan PT Air telah menjangkau kurang lebih 1. 000 pelanggan, yang segera didistribusi oleh karyawan kepada setiap pelanggan yang sudah melakukan orderan terlebih dahulu.

"Hari ini kita lauching pengoprasian air isi ulang milik PT Air Mando berlebel”Air Manado” sekaligus mengirim air kepada pelanggan yang sudah order duluan.

Lebih jelasnya, bahwa air isi ulang milik PT Air Manado, sudah melalui pemeriksaan dari BPOM dan dinyatakan higienis dan layak untuk diminum oleh masyarakat," katanya

"Bahkan menurut Panglima Panji Yosua ini, PT Air Manado telah melalui uji pemeriksaan lewat laboratorium WLN, dan itu dilakukan secara rutin, untuk
pembelian awal, pihak PT Air memberikan 2 kupon gratis isi ulang.

Harganya tentu jauh lebih murah Rp.45.000/botol,  karena sifatnya pelayanan kepada masyarakat. Nantinya pelanggan yang sudah memiliki botol air Manado,

"Jika membeli lagi tinggal ganti botol saja.
Tapi bagi pelanggan yang baru harus membeli dengan botol," ungkap mantan legislator Provinsi Sulut dan Kota Manado ini.

Sementara itu Sekdakot Manado Micler Lakat dalam sambutannya dalam seraterimah jabatan sekaligus peresmian air isi ulang di PT Air Manado.

"Kiranya jabatan yang diemban dapat melaksanakan pelayanan terpadu untuk masyarakat kota Manado.

Untuk air isi ulang yang produksi oleh PT Air Manado, kegunaannya bisa dirasakan oleh pelanggan yang ada, karena kepentingan masyarakat harus diutamakan terlebih dahulu," ucap Lakat

Turut hadir diantarnya salah satu pemegang saham WDM Joko Suroso beserta seluruh staf dan karyawan PT Air Manado. (Alpin)
×
Berita Terbaru Update